{"id":1603,"date":"2023-04-18T10:46:24","date_gmt":"2023-04-18T03:46:24","guid":{"rendered":"https:\/\/www.parkland-podomoro.com\/?p=1603"},"modified":"2023-04-18T11:38:45","modified_gmt":"2023-04-18T04:38:45","slug":"rumah-di-karawang","status":"publish","type":"post","link":"https:\/\/www.parkland-podomoro.com\/rumah-di-karawang\/","title":{"rendered":"Parkland Podomoro, Rumah di Karawang dengan Akses Mudah"},"content":{"rendered":"
Punya keinginan memiliki rumah di Karawang yang dekat ke berbagai akses transportasi?<\/p>\n
Kini, Anda bisa mewujudkan mimpi tersebut dengan tinggal di Parkland Podomoro.<\/p>\n
Perumahan modern persembahan Agung Podomoro Land ini hanya lima menit saja dari\u00a0exit\u00a0tol dan stasiun kereta api.<\/p>\n
Jadi, jangan heran jika perumahannya menawarkan banyak keunggulan. Penghuni bisa menikmati mobilitas yang lancar dan rumah punya daya jual menarik.<\/p>\n
Apabila ingin mengetahui lebih lanjut seberapa dekat Parkland Podomoro Karawang ke berbagai fasilitas tersebut, Anda bisa membaca ulasannya di bawah ini!<\/p>\n
<\/p>\n
Dari Parkland Podomoro, jarak ke Gerbang Tol Karawang Barat adalah 3,4 kilometer.<\/p>\n
Rute yang ditempuh dari perumahan tersebut di antaranya adalah: Jalan Podomoro, Jalan Karaba Indah, Jalan International Karawang Barat, dan masuk ke Gerbang Tol Karawang Barat.<\/p>\n
Sedangkan jarak Parkland Podomoro ke Gerbang Tol Karawang Timur hanya 11,6 kilometer.<\/p>\n
Adapun rutenya adalah: Jalan Tol Jakarta-Cikampek, Jalan International Karawang Barat, Anggadita, Jalan Tol Jakarta-Cikampek, dan Jalan Akses Tol Karawang Timur.<\/p>\n
Stasiun pun dekat. Jarak dari Parkland Podomoro ke Stasiun Karawang adalah 5,9 kilometer.<\/p>\n
Rute yang bisa ditempuh adalah: Jalan Podomoro, Jalan International Karawang Barat, Jalan Brigpol Sukarna, Jalan Kertabumi, Jalan Raya Moh Soleh, Jalan Ir H Juanda, dan Jalan Arif Rahman Hakim.<\/p>\n
<\/p>\n
Parkland Podomoro menyuguhkan rumah di Karawang yang diapit tiga kawasan, yakni Jakarta, Bekasi, dan Bandung.<\/p>\n
Ketiganya dihubungkan dengan Jalan Tol Jakarta-Cikampek.<\/p>\n
Melalui jalan tol tersebut, Penghuni Parkland Podomoro bisa menempuh perjalanan ke Cikampek, Bandung, Bekasi, dan Jakarta secara lebih cepat.<\/p>\n
Sementara itu, bagi penghuni Parkland Podomoro yang ingin bepergian menggunakan transportasi umum bisa memanfaatkan Stasiun Karawang.<\/p>\n
Stasiun ini merupakan stasiun kereta api kelas besar tipe C di Nagasari, Karawang Barat.<\/p>\n
Ada beberapa jenis kereta yang melayani keberangkatan penumpang dari Stasiun Karawang, yakni eksekutif, ekonomi, dan ekonomi premium.<\/p>\n
Tujuan akhir dari kereta tersebut ada yang ke Gambir, Solo Balapan, Pasar Senen, Garut, Purwokerto, dan Pasarturi.<\/p>\n
<\/p>\n
Perumahan dengan kemudahan akses transportasi memiliki nilai properti yang lebih tinggi. Ini disebabkan oleh minat beli atau minat sewa yang tinggi.<\/p>\n
Adanya gerbang tol dan stasiun dekat lokasi rumah di Karawang akan membuat mobilitas lebih efisien.<\/p>\n
Selain efisien dari segi waktu, perjalanan dari Parkland Podomoro juga bisa lebih hemat biaya.<\/p>\n
Anda dapat memilih menggunakan transportasi umum atau kendaraan pribadi, tergantung pada kebutuhan dan preferensi Anda.<\/p>\n
<\/p>\n
Gaya hidup sehat semakin populer diterapkan masyarakat perkotaan.<\/p>\n
Itu karena semakin meningkatnya kesadaran akan pencegahan penyakit berbahaya.<\/p>\n
Tinggal di perumahan dengan akses transportasi yang mudah juga dapat mempromosikan gaya hidup yang lebih sehat.<\/p>\n
Anda dapat memilih untuk berjalan kaki atau bersepeda ke tempat tujuan, seperti ke stasiun dan terminal.<\/p>\n
Berbagai kegiatan itu dapat meningkatkan kebugaran fisik dan mengurangi polusi udara.<\/p>\n
Tinggal di perumahan dengan kemudahan akses transportasi dapat memudahkan mobilitas Anda dalam melakukan kegiatan sehari-hari, seperti pergi bekerja, bersekolah, atau berbelanja.<\/p>\n
Dengan akses transportasi yang mudah, Anda tidak akan berlama-lama di jalan.<\/p>\n
***<\/p>\n
Itulah Parkland Podomoro, kompleks rumah di Karawang dengan kemudahan akses.<\/p>\n
Sebagai informasi tambahan, unit huniannya dijual dengan harga yang\u00a0affordable. Harga rumah 800 jutaan saja.<\/p>\n
Terdapat Cluster Emory dan Cluster Evergreen dengan beragam tipe unit, seperti Viola, Akasia, Fuschia, Azalea, dan Valerian.<\/p>\n
Rumahnya memiliki jumlah kamar tidur yang bervariasi.<\/p>\n
Ada rumah dengan dua kamar tidur, tiga kamar tidur, dan lima kamar tidur.<\/p>\n
Untuk info lebih lanjut, silakan hubungi sales konsultan kami melalui situs ini.<\/p>\n","protected":false},"excerpt":{"rendered":"
Punya keinginan memiliki rumah di Karawang yang dekat ke berbagai akses transportasi? Kini, Anda bisa mewujudkan mimpi tersebut dengan tinggal...","protected":false},"author":4,"featured_media":1604,"comment_status":"open","ping_status":"open","sticky":false,"template":"","format":"standard","meta":[],"categories":[10],"tags":[],"yoast_head":"\n